Program TJSL Pertamina Hulu Energi Sudah Sejalan dengan SDG’s

– PROPER menjadi salah satu alat yang sangat relevan dan selaras dengan pemenuhan Environmental Social Governance (ESG) yang telah menjadi perhatian di lingkup global maupun nasional di era keberlanjutan atau sustainability. Kebijakan keberlanjutan di lingkungan di PT Pertamina Hulu Energi …

Kemenhub Beri Izin 18 Kapal Pengangkut Batubara Ekspor ke Luar Negeri

Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan kembali menerbitkan Surat Persetujuan Berlayar (SPB) bagi kapal kapal yang telah mendapatkan keterangan memenuhi syarat dari Kementerian ESDm untuk melakukan ekspor batubara. Hal ini menyusul pencabutan larangan ekspor batubara secara bertahap oleh Direktur Jenderal …